Kamis, 22 Desember 2016

Cara mendaftar google adsense melalui youtube

Cara mendaftar google adsense melalui youtube - kemarin itu aku coba-coba (hanya mencoba saja karna aku baru pertama kali punya channel youtube) mendaftarkan channel youtube aku ke adsense kemudian besoknya aku coba cek email ku ternyata sudah bisa di
approave padahal sa'at selesai mendaftar ada notifikasi menunggu satu minggu untuk bisa di approave ternyata tidak! hanya menunggu satu hari. mudah banget ya..... padahal channel youtube ku masih baru tapi aku sudah mengupload sekitar 100 video itupun tidak ada yang menonton hanya ada beberapa saja gak nyampek juga 30 viewer. tapi sebelumnya aku secara tak sengaja menemukan tutorial video di internet tentang "How To Apply Adsense Through Youtube" di video itu di jelasin harus mengupload setidaknya 4 video dan menunggu sekitar 2 jam saja untuk bisa di approave. entah benar apa tidak aku gak tahu tapi apa salahnya mencoba. ternyata benar gampang dan mudah. dari pengalamanku ini aku akan berbagi cara mendaftarnya oke langsung saja,,,,


1. harus make email gmail.com

2. masuk ke https://www.youtube.com
upload video original jangan copy dari youtube.  terserah kalian mau upload berapa video.... tapi sebaiknya bagi pemula upload 5 atau 10 video saja.

3. selanjutnya kunjungi https://www.youtube.com/features status and features>longer videos>tekan "Enable".


4. kalau sudah "Enable"selanjutnya kita tautkan ke adsense. pada setting akun youtube pilih saluran>monetisasi>pedoman dan informasi-bagaimana saya akan di bayar? pilih "mengaitkan akun adsense" lihat gambar di bawah lebih jelasnya.
5. lalu akan di alihkan ke google adsense. kalau sudah punya akun gmail "sign in" saja langsung atau kalian mau buat akun lagi.  lalu tekan "lanjutkan"
6. isi formulir data dengan lengkap menurut KTP atau informasi akun bank kalian.
di pilihan "prefensi email adsense" centang "yes" semua. lalu confirmasi nomor kalian
selanjutnya tinggal menunggu di terimanya google adsense kalian.
berikutnya tinggal kalian upload video kalau bisa yang menarik biar banyak pengunjung yang menonton dan jangan copy dari youtube entar tidak bisa di tayangkan oleh team youtube, semoga bisa membantu menambah penghasilan sobat. 
kalau sudah di approve akan menerima email seperti gambar di bawah:

kalau kurang jelas kalian bisa lihat video di bawah ini:
https://youtu.be/cZvIP1btwXQ
 
(http://elitbro.blogspot.co.id/2016/05/cara-mendaftar-google-adsense-melalui.html)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar